terjadi lagi kekerasan terhadap wartawan Ketua Forum Wartawan Di kejar Lalu Di Ancam

Brantasnews.com - Musi Rawas.
Ketua Forum Wartawan Daerah sekaligus juga wartawan yang bertugas di kabupaten Musi Rawas Provinsi Sumatera Selatan di kejar lalu diancam orang tidak dikenal.

Kejadian tersebut terjadi tepat di depan kantor Diskominfo kabupaten Musi Rawas, tepatnya di depan media center Kominfo Musi Rawas,Kamis(14/04/22)pada pukul 13.30 wib,
Tujuan orang tersebut mengejar dan mengancam,agar wartawan tersebut untuk menghapus Foto hasil dekumentasi di lapangan,karena wartawan tersebut menolaknya lalu ia mengancam dengan nada keras ,"Awas Kau,"sambil pergi meninggalkan wartawan yang diancamkannya.

Orang tersebut pergi setelah di lerai oleh pegawai diskominfo kabupaten Musi Rawas bersama salah satu wartawan yang ada di media center Kominfo Musi Rawas.

Setelah kejadian tersebut Herly wawancarai rekan-rekannya di jelaskanya awal kejadian ia sedang melaksanakan tugas jurnalis dengan langsung turun ke lokasi Proyek penkerjaan pembangunan stadion mini kabupaten Musi Rawas yang belum selesai sampai saat ini, saat ia mengambil foto dan Vidio tidak ada orang makanya ia langsung mendokumentasikan bangunan tersebut,dari kejauhan datang beberapa orang di duga orang yang tidak di kenal ,lalu ia pergi ke Kominfo di dalam pejalan ia dikejar orang tidak dikenal,merasa keamanannya terancam ia langsung menghindari menuju ke Media center Kominfo Musi Rawas ,tanpa disadari orang tersebut sudah berada di belakangnya ia langsung mengancam dan meminta wartawan tersebut untuk menghapus foto dan video hasil investigasi di lapangan ia menolaknya,sampai berita ini di tayangkan,ia tidak tau orang tersebut siapa?
Herlyansyah berencana melaporkan kasus ini ke APH agar kejadian ini tidak terulang kepada wartawan yang lain, ungkapnya.

Ia meminta terutama dinas terkait yang berkaitan dengan Proyek Pengerjaan Pembangunan Stadion Mini Kabupaten Musi Rawas yang berlokasi kecamatan muara Beliti bekerjasama,Jagan sampai kejadian ini terulang kembali kepada rekan-rekannya yang lain,Harapnya.

Reporter:rim
Publik share:ISFA.R

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Terjadi lagi",Diduga Oknum Guru SMP Di Kabupaten Muara Enim Menganiaya Murid

dump truk warna putih, membawa mutiara hitam PT. DANA ARTHA MINING(DAM) subkontraktor dari PT. MUSI PRIMA COAL tabrak lari pengendara sepeda motor

Kebakaran Hebat di Kelurahan Kampung Nalayan, Jalan Baharek Ujung.